Aku cuma bisa jawab sekenanya, apa aja yg saat itu nyantel di otak langsung aja aku bilang ke dia... Maaf banget ya kalo ternyata jawabanku menyesatkan *piss*. Tapi setelah itu aku bener2 ga bisa tidur lagi, dan pertanyaan itu malah ikin aku jadi penasaran. Pas kali ini bisa buka internet, sekalian aja nyari2... Nih untuk lebih jelasnya :
Jadi...............................
Tahun 1980, Dr. Roger Sperry, tokoh pionir dalam penelitian split-brain, menemukan bahwa otak kanan dan otak kiri manusia memiliki fungsi yang berbeda. Otak kanan fungsinya: kreativitas, sintesa, imajinasi, intuisi, gagasan, bentuk, ruang, warna, dan ragam. Sedangkan otak kiri fungsinya: proses bicara, fakta-fakta, detail, matematika, logis, serta syair. Beberapa ahli mengatakan bahwa kita HANYA menggunakan sekitar 3-5% dari seluruh kemampuan otak.
Mengapa ? Karena sebagian besar kemampuan otak terkunci di dalam pikiran bawah sadar, yang merupakan bagian dari otak kanan. Jika dijabarkan lebih lanjut, otak kanan akan mengendalikan fungsi :
- photographic memory
- speed reading, listening
- automatic mental processing
- mass-memory
- multiple language acquisition
- computer-like math calculation
- creativity in movement, music and art
- intuitive insight
(tolong diartikan sendiri ya? hehehe...)
Dan ternyata ada juga bedanya antara struktur dan fungsi otak cewek dengan otak cowok.
Otak cowok memiliki bagian otak reptil yang lebih besar dibandingkan cewek. Padahal, ini adalah bagian yang bertanggungjawab terhadap perilaku kasar seseorang. Karena bagian ini lebih besar dan lebih aktif pada cowok, jadi nggak heran kalo cowok lebih kasar dibandingkan dengan cewek. Seperti seekor reptil. Kalau sedang emosi, cenderung untuk mengandalkan fisik. Seperti memukul, membanting, berkata kasar dan sebagainya. Kalo cewek, bakal menyikapi dengan lebih hati-hati dan terkontrol. Karena fungsi otaknya lebih tajam dalam menangkap situasi yang terjadi di sekitarnya. Terutama yang terkait dengan perasaan emosional, seperti sedih dan gembira. Termasuk perubahan ekspresi lawan bicaranya, atau bahasa tubuh mereka, dibandingkan lelaki.
Yang kedua, cewek punya fungsi proses bicara lebih baik dibanding cowok. Pernah ada sebuah survei tentang kebiasaan ngomong cowok dengan cewek. Dari survei itu ketauan kalo cewek ngomong sebanyak 16.000 – 21.000 kata per hari. Sedangkan cowok, hanya ngomong sebanyak 5.000 – 9.000 kata per hari. Ketahuan banget ya kalo cewek tuh cerewet hihihi...
Umumnya, cewek punya kemampuan bahsa dan mendeskripsikan persoalan lebih detail. Ini dikarenakan sel - sel otak yang bertanggungjawab terhadap bahasa tersebar luas di otak kanan dan otak kiri. Nah kalo cowok cuma ada di otak kiri. Jadi, kalo cewek mengalami stroke, kebanyakan mereka nggak kehilangan fungsi bicaranya. Sebaliknya, kalo cowok kemampuan bicaranya justru menurun drastis. Karena secara struktural, otak wanita memiliki saraf penghubung antara otak kanan dan kirinya lebih tebal dibandingkan pria.
Nah, dalam hal seksualitas ternyata juga ada bedanya. Dalam perkembangannya, waktu kecil otak kiri cowok umumnya terlambat berkembang dibandingkan otak kiri cewek. Waktu kecil, otak kanan cowok yang lebih dulu berkembang. Setelah umur tujuh tahun, baru otak kiri cowok ngebut berkembang menyusul otak kanannya, sampe akhirnya justru perkembangan otak cowok secara keseluruhan mengalahkan perkembangan otak cewek. Karena otak kanan cowok lebih pesat berkembang, maka daya imajinasi cowok juga lebih tinggi dibanding cewek. Itu sebabnya kenapa cowok lebih 'bernafsu' terhadap hal2 yg berbau porno.
Kalau diruntut, perbedaan itu ternyata berawal waktu kita pas masih di rahim. Ketika janin bersarang di rahim nyokap, yang tercipta pertama kali adalah jenis kelamin. Hanya aja, kalo di USG baru bisa keliatan saat janin berusia tujuh bulan ke atas. Ketika jenis kelamin tersebut mulai terbentuk, beriringan dengan terbentuknya perbedaan hormonal. Hormon testosteron, progesteron, dan estrogen ada di dalam setiap tubuh manusia. Cuma, hormon yang mendominasi dan mempengaruhi jenis kelamin antara cowok dengan cewek berbeda.
Lantaran semua hormon ini terbentuk di otak, hormon yang lebih mendominasi itu yang akhirnya mempengaruhi komposisi otak juga! Ada lagi pernyataan kalo cewek cenderung bersikap pasrah dalam beraktifitas seksual. Sedangkan cowok lebih bersifat agresif. Kenikmatan dan kepuasan mereka berbeda. Ini disebabkan oleh bagian otak yang disebut preoptic medial yang terdapat di hypothalamus. Bagian ini kaya dengan saraf-saraf penerima rangsangan seksual yang fungsi dan jumlahnya berbeda antara cowok dan cewek. Cewek lebih suka bergaya lordosis alias pasrah telentang, sedangkan cowok lebih suka agresif dan bergaya kiposis atau menungging. Meskipun pada prakteknya bisa sangat bervariasi. Itu dikarenakan perbedaan fungsi preoptic medial-nya. Yang cewek peka terhadap rangsangan hormon estrogen, sedangkan cowok peka terhadap hormon androgen.
Sebenernya masih banyak banget bedanya (kalo mau dibahas lagi, otakku yang nggak mampu hehehe...). Tapi pada dasarnya cowok ma cewek emang berbeda, jadi harus dapat perlakuan yang berbeda juga ya...?
Jadi...............................
Tahun 1980, Dr. Roger Sperry, tokoh pionir dalam penelitian split-brain, menemukan bahwa otak kanan dan otak kiri manusia memiliki fungsi yang berbeda. Otak kanan fungsinya: kreativitas, sintesa, imajinasi, intuisi, gagasan, bentuk, ruang, warna, dan ragam. Sedangkan otak kiri fungsinya: proses bicara, fakta-fakta, detail, matematika, logis, serta syair. Beberapa ahli mengatakan bahwa kita HANYA menggunakan sekitar 3-5% dari seluruh kemampuan otak.
Mengapa ? Karena sebagian besar kemampuan otak terkunci di dalam pikiran bawah sadar, yang merupakan bagian dari otak kanan. Jika dijabarkan lebih lanjut, otak kanan akan mengendalikan fungsi :
- photographic memory
- speed reading, listening
- automatic mental processing
- mass-memory
- multiple language acquisition
- computer-like math calculation
- creativity in movement, music and art
- intuitive insight
(tolong diartikan sendiri ya? hehehe...)
Dan ternyata ada juga bedanya antara struktur dan fungsi otak cewek dengan otak cowok.
Otak cowok memiliki bagian otak reptil yang lebih besar dibandingkan cewek. Padahal, ini adalah bagian yang bertanggungjawab terhadap perilaku kasar seseorang. Karena bagian ini lebih besar dan lebih aktif pada cowok, jadi nggak heran kalo cowok lebih kasar dibandingkan dengan cewek. Seperti seekor reptil. Kalau sedang emosi, cenderung untuk mengandalkan fisik. Seperti memukul, membanting, berkata kasar dan sebagainya. Kalo cewek, bakal menyikapi dengan lebih hati-hati dan terkontrol. Karena fungsi otaknya lebih tajam dalam menangkap situasi yang terjadi di sekitarnya. Terutama yang terkait dengan perasaan emosional, seperti sedih dan gembira. Termasuk perubahan ekspresi lawan bicaranya, atau bahasa tubuh mereka, dibandingkan lelaki.
Yang kedua, cewek punya fungsi proses bicara lebih baik dibanding cowok. Pernah ada sebuah survei tentang kebiasaan ngomong cowok dengan cewek. Dari survei itu ketauan kalo cewek ngomong sebanyak 16.000 – 21.000 kata per hari. Sedangkan cowok, hanya ngomong sebanyak 5.000 – 9.000 kata per hari. Ketahuan banget ya kalo cewek tuh cerewet hihihi...
Umumnya, cewek punya kemampuan bahsa dan mendeskripsikan persoalan lebih detail. Ini dikarenakan sel - sel otak yang bertanggungjawab terhadap bahasa tersebar luas di otak kanan dan otak kiri. Nah kalo cowok cuma ada di otak kiri. Jadi, kalo cewek mengalami stroke, kebanyakan mereka nggak kehilangan fungsi bicaranya. Sebaliknya, kalo cowok kemampuan bicaranya justru menurun drastis. Karena secara struktural, otak wanita memiliki saraf penghubung antara otak kanan dan kirinya lebih tebal dibandingkan pria.
Nah, dalam hal seksualitas ternyata juga ada bedanya. Dalam perkembangannya, waktu kecil otak kiri cowok umumnya terlambat berkembang dibandingkan otak kiri cewek. Waktu kecil, otak kanan cowok yang lebih dulu berkembang. Setelah umur tujuh tahun, baru otak kiri cowok ngebut berkembang menyusul otak kanannya, sampe akhirnya justru perkembangan otak cowok secara keseluruhan mengalahkan perkembangan otak cewek. Karena otak kanan cowok lebih pesat berkembang, maka daya imajinasi cowok juga lebih tinggi dibanding cewek. Itu sebabnya kenapa cowok lebih 'bernafsu' terhadap hal2 yg berbau porno.
Kalau diruntut, perbedaan itu ternyata berawal waktu kita pas masih di rahim. Ketika janin bersarang di rahim nyokap, yang tercipta pertama kali adalah jenis kelamin. Hanya aja, kalo di USG baru bisa keliatan saat janin berusia tujuh bulan ke atas. Ketika jenis kelamin tersebut mulai terbentuk, beriringan dengan terbentuknya perbedaan hormonal. Hormon testosteron, progesteron, dan estrogen ada di dalam setiap tubuh manusia. Cuma, hormon yang mendominasi dan mempengaruhi jenis kelamin antara cowok dengan cewek berbeda.
Lantaran semua hormon ini terbentuk di otak, hormon yang lebih mendominasi itu yang akhirnya mempengaruhi komposisi otak juga! Ada lagi pernyataan kalo cewek cenderung bersikap pasrah dalam beraktifitas seksual. Sedangkan cowok lebih bersifat agresif. Kenikmatan dan kepuasan mereka berbeda. Ini disebabkan oleh bagian otak yang disebut preoptic medial yang terdapat di hypothalamus. Bagian ini kaya dengan saraf-saraf penerima rangsangan seksual yang fungsi dan jumlahnya berbeda antara cowok dan cewek. Cewek lebih suka bergaya lordosis alias pasrah telentang, sedangkan cowok lebih suka agresif dan bergaya kiposis atau menungging. Meskipun pada prakteknya bisa sangat bervariasi. Itu dikarenakan perbedaan fungsi preoptic medial-nya. Yang cewek peka terhadap rangsangan hormon estrogen, sedangkan cowok peka terhadap hormon androgen.
Sebenernya masih banyak banget bedanya (kalo mau dibahas lagi, otakku yang nggak mampu hehehe...). Tapi pada dasarnya cowok ma cewek emang berbeda, jadi harus dapat perlakuan yang berbeda juga ya...?
hahaha... sankyu ya ding...
BalasHapusbenere seh kmaren aku udah manggut mangut waktu kamu jelasin. e e e ternyata ngarang. asem ik....
yo wes besok besok tak bangunin lebih pagie lagi buat jawab pertannyaan million dollar ya. (^^)V